Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2020

Cara Konfigurasi File Server di Debian

Gambar
P ada kesempatan ini saya akan share artikel mengenai Cara Konfigurasi Samba Server Linux Debian 7 Virtualbox. S amba server sangatlah berperan penting sebagai file sharing, karena selain ftp samba server juga dapat mentransfer file dari linux debian ke windows dengan skala kecil , berbeda dengan ftp yaitu bisa berskala besar.  Okey langsung saja mari kita simak penjelasan dan tutorialnya berikut ini. 1. Install Debian (debian 7.7.0), Jika sudah selesai log in sebagai root / superuser 2. Masukan File ISO (debian-7.7.0.iso) 3. Ketik perintah : apt-get install samba       Lalu ketik Y > Enter, Tunggu proses installasi selesai. 4. Edit file smb.conf , ketik : nano /etc/samba/smb.conf     Tambahkan lah tulisan di paling bawah dari file tersebut. [samba-begaltech]      <--------- nama folder sharing comment = ini folder sharing bernama samba-begaltech     <-------- deksripsi komentar folder browseable = yes    <--------- supaya bisa disearch

Apa itu File Server? Pengertian File Server, Konsep dan Cara Kerjanya

Gambar
      Hello guys kali ini saya akan membagikan sebuah artikel mengenai File server pasti semua mengerti dengan pengertian file server.Tapi pada kesempatan kali ini saya akan membahas nya kembali dengan yang lebih rinci lagi.OK guys langsung saja simak artikel dibawah ini. 1. Pengertian      File server adalah sebuah computer terpasang ke jaringan yang memiliki tujuan utama menyediakan lokasi untuk akses disk berbagi, yaitu berbagi penyimpanan file computer (seperti document, file suara, foto, video/film, gambar data base, dll) yang dapat di akses oleh workstation yang melekat pada jaringan computer.    Sebuah file server biasanya tidak melakukan suatu perhitungan, dan tidak menjalankan program atas nama client. Hal ini dirancang terutama untuk memungkinkan penyimpanan cepat dan pengambilan data dimana perhitungan berat di sediakan oleh workstation. File server biasanya ditemukan di sekolah-sekolah dan kantor-kantor dan jarang terlihat di penyedia layanan internet local

Cara Konfigurasi FTP Server

Gambar
  Cara Install dan Konfigurasi FTP Server Pengertian FTP Server    File Transfer Protocol adalah sebuah protokol Internet yang berjalan di dalam lapisan aplikasi yang merupakan standar untuk pengiriman berkas (file) komputer antar mesin-mesin dalam sebuah Antarjaringan. FTP merupakan salah satu protokol Internet yang paling awal dikembangkan, dan masih digunakan hingga saat ini untuk melakukan pengunduhan (download) dan penggugahan (upload) berkas-berkas komputer antara klien FTP dan server FTP. Sebuah Klien FTP merupakan aplikasi yang dapat mengeluarkan perintah-perintah FTP ke sebuah server FTP, sementara server FTP adalah sebuah Windows Service atau daemon yang berjalan di atas sebuah komputer yang merespons perintah-perintah dari sebuah klien FTP. Perintah-perintah FTP dapat digunakan untuk mengubah direktori, mengubah modus pengiriman antara biner dan ASCII, menggugah berkas komputer ke server FTP, serta mengunduh berkas dari server FTP. LANGKAH-LANGKAH KON

Apa itu FTP? Pengertian, Kelebihan, Kekurangan, Konsep dan Cara Kerjanya

Gambar
Pengertian FTP File Transfer Protocol atau FTP adalah protokol internet yang digunakan untuk urusan pengiriman data dalam jaringan komputer, seperti upload dan download file yang dilakukan oleh FTP client dan FTP server. Layanan FTP bisa diatur menjadi FTP public, dimana semua orang bisa mengakses data-data yang ada di server FTP dengan mudah. Selain dapat diatur menjadi FTP public, layanan FTP ini juga bisa diatur agar tidak semua orang dapat mengakses data-data yang ada di server, jadi hanya pengguna terdaftar saja yang memiliki izin untuk mengakses data-data tersebut. FTP berkerja menggunakan salah satu protokol yang dapat diandalkan untuk urusan komunikasi data antara client dan server, yaitu protokol TCP (yang menggunakan port nomor 21). Port 21 ini digunakan untuk mengirimkan command (perintah). Oleh karena port 21 dimaksudkan khusus untuk mengirimkan command, maka port ini sering juga disebut dengan nama command port . Dengan adanya protokol ini, antara client dan s